Untuk menjadi driver ojeg online bisa melalui aplikasi yang telah disediakan atau bisa datang langsung kekantor yang bersangkutan, kali ini admin mencoba menyampaikan alamat, nomer telpon kantor gojeg yang berada di kota malang.
Lokasi Kantor Gojek Terbaru kota Malang
MalangJl. L. A . Sucipto 90 A , Blimbing , Malang
Sedangkan untuk menjadi driver gojeg ada cuma harus memenuhi persyartan sebagai berikut ini :
Adapun persyaratan menjadi driver go -jek sebagai berikut ;
- Memiliki Sepeda Motor Pribadi Dengan Tahun Pembuatan Min 2011
- Memiliki KTP yang masih berlaku
- Memiliki SIM C yang masih berlaku
- Surat kelengkapan motor masih lengkap (STNK) dan berlaku
- Memiliki SKCK asli/legalisir yang masih berlaku
- Mampu bekerja 10 jam sehari dan 5 hari dalam seminggu
- Diutamakan yang berusia dibawah 35 tahun
- RAM Hp minimal 1 GB
- Layar Hp minimal 5 inchi
Untuk kategori atau nominal yang uang yang akan di bayarkan kepada anda apabila anda mendapatkan muatan atau konsumen ojek on line sebagai berikut ;
Untuk daerah Jabodetabek Rp. 30.000 tiap 12 KM
Untuk daerah Bandung/Bali/Surabaya Rp. 24.000 tiap 12 KM
Untuk daerah Palembang Rp. 16.000 tiap 8 KM
Sementara order pada jam 23.00 - 05.00 (semua kota) Rp. 8.000 tiap 4 KM + Komisi Rp. 3.000 (source : driver.go-jek.com)
ket ; untuk masalah biaya per km bisa mengalami perubahan sewaktu - waktu sesuai regulasi dari kantor gojeg.info lebih lanjut hubungi call center gojeg malang.
Temukan juga : alamat kantor gojeg jember jawa timur
Demikian info alamat kantor gojeg malang, semoga info ini dapat membantu anda yang sedang membutuhkan alamat kantor gojeg malang.terkait penelusuruan, alamat kantor gojeg malang, lokasi kantor gojeg malang, tempat kantor gojeg malam, nomer telpon kantor gojeg malang,jam buka - tutup kantor gojeg malang.
Advertisement